Memprediksi PageRank Blog

Salah satu yang paling susah kita dapatkan dalam mengelola blog/web adalah PageRank, dimana PageRank ini memiliki banyak syarat yang harus dipenuhi untuk mendapatkannya. Jika Anda merasa syarat-syarat tersebut telah Anda penuhi, dan Anda ingin melihat PageRank Anda, Anda tidak perlu berlama-lama menunggu Google untuk mengupdate PageRank secara major 3 bulan sekali. Karena sekarang, kita sudah dapat memprediksi berapa PageRank yang akan kita dapatkan pada saat Google melakukan update secara major.


Cara memprediksinya cukup mudah, hasil Prediksi didapatkan berdasarkan jumlah Backlink yang Anda miliki.

Jadi, tips dari Saya, kumpulkanlah backlink yang berkualitas seperti backlink yang terdapat pada PR yang lebih tinggi dari Blog/web yang Anda miliki.

(Update 22/07/2011: GRATIS BACKLINK BERKUALITAS)

Berikut langkah-langkah untuk memprediksi Page Rank Blog Anda :

Langkah Pertama, buka website iwebtool
Pada Frequently Used Tools, pilih Google PageRank Prediction


Setelah itu, masukkan alamat Blog Anda dan klik Check!



Setelah mengklik tombol Check! hasilnya dapat Anda lihat sendiri. Berapa PageRank yang akan Anda dapatkan? jika belum memuaskan optimalisasikanlah dengan cara menambah backlink seperti yang sudah Saya katakan tadi.


Gambar diatas adalah Prediksi PageRank Saya yang akan mendatang, memang sama sekali tidak memuaskan. ^_^

Semoga membantu sobat blogger!!!

Jika Blog ini bermanfaat bagi Anda, silahkan masukkan alamat email Anda di bawah ini untuk berlangganan :

ATAU klik disini untuk menjadi FOLLOWER di IndoBlogTrik

1 komentar:

  1. Sepertinya prediksi dari iwebtool akan berjalan kalau backlink kita sudah lebih dari 100 backlink, itu tandanya untuk blog yang belum dapat backlink banyak tidak akan punya peluang mendapat PR ya..?
    terima kasih..

    BalasHapus

Donasi tidak hanya berupa Uang, Donasi dapat juga berupa Semangat yang Anda berikan. Silahkan berikan Saya Donasi melalui komentar untuk menyemangati Saya dalam menulis.

Dan bagi Anda yang merasa Blog ini bermanfaat bagi Anda, silahkan menjadi Follower atau masukkan email Anda untuk Berlangganan.

Note: Komentar yang diembel-embeli dengan link tambahan seperti "thanks for infonya, www.blablabla[dot]blogspot[dot]com" kemungkinan tidak dimunculkan!

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...